Hot!

Cara Cepat dan Otomatis membuat queue simple Limit bandwidth di Mikrotik


 




Mozunote.com Mikrotik merupakan OS Router serba guna dan multi fungsi sangat bermanfaat untuk sistem  menegah kebawah, buat kamu yang punya usaha RT RW Net atau warnet dan sejenisnya, kamu bisa menggunakan mikrotik router box yang murah sampai yang mahal dengan rincian level lisensi yang beragam.

Untuk kamu yang sudah sedikit memahami cara kerja mikrotik ini , saya kan bagikan cara instan untuk membuat banyak limit bandwidth per IP dengan fitur queue simple  dan script , sehingga kamu bisa membuat banyak limit per IP sekaligus tanpa masukan satu persatu dengan menggunakan bantuan fitur script.


1. Oke langkah pertama kita buat dulu parrent bandwidth yang meruapakan range vlan Ip yang akan kamu buat fitur limit bandwith per IP nya seperti gambar dibawah, jangan lipa untuk tager agar disesuaikan dengan rencana Ip yang mau kita buat limitnya, contoh IP vlan untuk wifi


Cara Cepat dan Otomatis membuat queue simple Limit bandwidth di Mikrotik


2. Setelah membuat Parent, kita masuk ke fitur script di system - Script dan kita buat tambah script baru,


Cara Cepat dan Otomatis membuat queue simple Limit bandwidth di Mikrotik


3. Disini kita masukan scrip yang saya buat dengan catatan agar mengedit atau menyesuaikan dengan kondisi topologi jaringan di mikrotik kamu masing-masing.

Cara Cepat dan Otomatis membuat queue simple Limit bandwidth di Mikrotik

ini contoh script nya bisa kamu copas saja dan sesuaikan, karena disini sy bikin 5oo host makanya saya masukan 510 host, namun bisa disesuaikan dengan kebutuhan kamu sendiri, script yang saya bold tulisanya gar bisa kamu sesuaikan dengan kondisi jaringan di mikrotik mu. jika dirasa sudah sesuai, kamu tekan Apply dan run script

:for x from=1 to=510 do={ / queue simple add name="192.168.34.$x" target="192.168.35.$x" max-limit=15M/10M burst-time="1/1" parent="WIFI_HUAWEI"}


4. Jika Berhasil maka secara otomatis maka akan muncul daftar limit bandwidth per Ip sesuai dengan yang kamu buat dan generat tadi di Sistem Script



Oke temen-temen sekian dulu tutorial singkat mikrotik ini semoga menambah wawasan dan bermanfaat. terimakasih.




Banner IDwebhost
Comments
0 Comments

0 comments:

Post a Comment